Cara Membuat Boot Animasi / Boot Animation Android
Posted on 03 June, 2013 by Unknown
Postingan ane kali ini masih membahas tentang Cara Membuat Boot Animation Android. Boot Animasi ( Boot Animation ) pada dasarnya adalah sekumpulan gambar yang diproyeksikan pada layar satu per satu dengan cepat sehingga tampak seperti animasi dan disimpan pada file zip.
Sebetulnya proses pembuatan Boot Animation ini hampir sama dengan postingan ane sebelumnya mengenai
Sekarang ane akan memjelaskan proses pembuatan bootanimation untuk android ini. Apa saja yang dibutuhkan untuk membuat Boot Animation ini :
1. Software editing photo terserah apa saja yang sobat sukai, ane disini menggunakan Adobe Photoshop
2. Software Compression Winzip atau 7zip
3. Notepad
Untuk mempercepat prosesnya silahkan sobat download salah satu dari postingan ane tentang
Download Boot Animation Collection Untuk Android disana banyak pilihan dari Boot Animation yang sobat inginkan dan cara intalasinya untuk perangkat android sobat.
Ane sendiri akan menggunakan salah satunya yaitu : 480x800_AndroidParticles1.zip dimana saat kita buka file zipnya akan terdapat 2 folder part0 dan part1 dan satu file desc.txt
Sebetulnya proses pembuatan Boot Animation ini hampir sama dengan postingan ane sebelumnya mengenai
Membuat Animasi Sederhana Dengan Adobe Image Ready
Perbedaanya terletak pada hasil save dari gambar yang telah kita buat saja, jika Boot Animation gambar di save layer per layer dan di simpan pada folder part sekian sampai dengan part sekian sementara animasi sederhana klikdisini gambar di save dalam format gif.Sekarang ane akan memjelaskan proses pembuatan bootanimation untuk android ini. Apa saja yang dibutuhkan untuk membuat Boot Animation ini :
1. Software editing photo terserah apa saja yang sobat sukai, ane disini menggunakan Adobe Photoshop
2. Software Compression Winzip atau 7zip
3. Notepad
Untuk mempercepat prosesnya silahkan sobat download salah satu dari postingan ane tentang
Download Boot Animation Collection Untuk Android disana banyak pilihan dari Boot Animation yang sobat inginkan dan cara intalasinya untuk perangkat android sobat.
Ane sendiri akan menggunakan salah satunya yaitu : 480x800_AndroidParticles1.zip dimana saat kita buka file zipnya akan terdapat 2 folder part0 dan part1 dan satu file desc.txt
Setelah kita buka file desc.txt dengan notepad, dari gambar di atas memberikan penjelasan tentang file desc.txt beserta fungsi2nya. Jika sobat ingin berkreasi membuat Boot Animation untuk perangkat android sobat, jangan lupa untuk menyesuaikan resolusinya dengan perangkat android milik sobat.
Misalnya untuk HTC (320x480) atau samsung galaxy mini (340x320) jika ragu silahkan tanya ke mbah google mengenai resolusi perangkat android milik sobat.
Part0 berisi file gambar yang terdiri dari gambar 0000.jpg s/d 0009.jpg
Part1 berisi file gambar yang terdiri dari gambar 0010.jpg s/d 0083.jpg
Delay = 0 ( jeda waktu dalam hitungan detik perpindahan gambar dari gambar satu ke gambar lainnya )
Demikan postingan ane kali ini semoga bermanfaat, Silahkan sobat berkresi sendiri untuk membuat Boot Animation android ini
Description:Cara Membuat Boot Animasi / Boot Animation Android
Rating: 5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Cara Membuat Boot Animasi / Boot Animation Android
Labels Android
6 Responses to “dedendeni75blog ”
Popular Posts
-
Postingan ane kali ini masih membahas tentang Cara Membuat Boot Animation Android. Boot Animasi ( Boot Animation ) pada dasarnya adalah sek...
-
Bismillahirrahmanirrahim Assalamualaikum Wr. Wb. Qur'an in word adalah sebuah plugin yang berisi tentang al Qur'an dan...
-
Bismillahirrahmanirrahim Assalamualaikum Wr. Wb. Wahai Hamba Allah Sebuah Tausiah yang menggugah hati saya dikala heningnya ma...
-
Bismillahirrahmanirrahim Assalamualaikum Wr. Wb. Belajar Android Kira-kira 3 minggu yang lalu ane agak kebingungan de...
Untuk xperia e dual gimana gan ?
ane sendiri belum nyoba sob...tapi kalau sobat mau nyobain untuk boot animation langkah2 nya kurang lebihnya seperti di atas dan yang paling penting Xperia sobat harus sudah pada mode superuser atau hak akses penuh untuk xperia sobat. coba di root dulu xperia sobat sesuai type xperia punya sobat. terimakasih kunjungannya
sudah ane root gan.. xperia e dual ukurannya brp gan ?
Kalau ane lihat di http://tekno.kompas.com/ sama di http://www.gsmarena.com/ reolusinya sama dengan untuk HTC (320x480) sob...kalau berhasil kabarin ya..ane mau nyoba kagak punya gadgetnya he...he...
hahaha... follow twitter aku aja sob. biar komunikasinya mudaah. @risang_anom
twitter ane lagi kena suspend sob...ntar aje yee klw dah bebas he...he...